OlahragaUtama

11 Klub Dipastikan Melaju ke Babak 16 Besar Liga Champions

SERANG, jejakbanten.com – Partai kelima fase grup Liga Champions telah usai digelar. Terdapat 11 klub yang dipastikan akan melaju ke babak 16 besar.

Ke-11 klub tersebut yakni, Manchester City, Paris Saint Germain, Liverpool FC, AFC Ajax, Sporting CP, Real Madrid, Inter Milan, Bayern Muenchen, Manchester United, Chelsea, dan Juventus.

Sementara untuk lima slot lagi, masih harus menunggu hingga laga keenam untuk memastikan tiket 16 besar. Adapun untuk drawing 16 besar, dijadwalkan akan berlangsung pada 13 Desember 2021 pukul 18.00 WIB di Nyon Swiss. (bs/jb)

Berikut hasil laga pada matchday kelima :

Dan ini klasmen sementara pada babak fase gruf :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *